Membuat Love Story pada Project Anda

Fitur Love Story dapat Anda gunakan untuk menceritakan kisah pertemuan atau timeline dari kisah cinta Anda dengan pasangan yang berlanjut ke pernikahan.

Terdapat 3 jenis konfigurasi yang dapat Anda ubah untuk bagian Love Story ini:

  1. Gambar dalam chapter

  2. Teks dalam tiap chapter

  3. Tambah atau kurangi chapter

Mari kita mulai dengan bagian pertama:

  1. Gambar dalam chapter

Anda dapat mengarahkan kursor seperti gambar di bawah ini:

Lalu pilih gambar dari device Anda dan pilih Select. Maka gambar akan akan terganti sesuai dengan keinginan.

  1. Teks dalam tiap chapter

Khusus bagian ini, Anda hanya perlu mengarahkan kursor Anda pada tiap-tiap teks yang ingin diubah:

Anda dapat mengetik sesuai keinginan judul chapter Anda.

Lakukan langkah yang sama untuk waktu dan deskripsi dari tiap chapter yang dibuat.

  1. Tambah atau kurangi chapter

kemudian akan tertambah secara otomatis di bagian paling bawah dari chapter yang sudah dibuat:

Saran Best Practice:

Lakukan penambahan chapter secara berurutan, dimulai dari kejadian terawal hingga paling akhir.

Lanjut, untuk menghapus chapter, Anda dapat mengarahkan kursor ke arah chapter yang hendak dihapus:

Last updated